MATSAMA MTSN 2 KUDUS TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Program Masa
Taaruf Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 2 Kudus Tahun Ajaran 2021/2022 dimulai
Senin, 12 Juli 2021. Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 2 Kudus menyambut siswa kelas
7 Tahun Ajaran 2021/2022 sebanyak 248
siswa baru yang mengikuti MATSAMA secara daring sejak Senin (12/7) hingga Rabu
(14/7).
Kepala Madrasah
Tsanawiyah Negeri (MTsN) 2 Kudus Drs. H. Khamdi mengatakan bahwa MTsN 2 Kudus menerapkan
MATSAMA secara daring. Drs. H. Khamdi juga berpesan agar siswa tetap
bersemangat dalam belajar meskipun belum diizinkan untuk tatap muka. Drs. H.
Khamdi meminta siswa tetap menjalankan pola hidup bersih dan sehat di tengah
pandemi Covid-19.
Pelaksanaan
MATSAMA MTsN 2 Kudus Tahun Pelajaran 2021/2022 diadakan selama tiga hari, yaitu
pada 12, 13, dan 14 Juli 2021 yang dapat diakses pada portal https://bit.ly/MATSAMA-MTsN2Kudus-2021.
Selama Matsama, siswa diberikan materi secara berkala. Pada hari pertama, siswa
memperoleh materi Kemadrasahan. Hari kedua, siswa memperoleh materi mengenai karakter
moderasi beragama. Hari ketiga, siswa diberikan materi Karakter Moderasi Beragama
(Anti Deskriminasi) serta Penelusuran Bakat, Minat dan Prestasi.
Layanan Informasi Masyarakat:
📞 Kasan,
S.Ag :
+62 812-2868-903
📞
Nurul Qomariyah, S.Ag :
+62 821-3898-5592
Layanan Informasi Covid-19:
📞 Drs.
H. Moh. Makhsun : +62
855-2466-1760
#kemenag_ri
#pendidikanislam
#pendis
#pendiskemenag
#pendidikanmadrasah
#kanwiljateng
@kemenag_ri
@pendidikanislam
@pendis
@pendiskemenag
@pendidikanmadrasah
@kanwiljateng
@mtsnduakudus
#Madsaridaku
#BerbudiMenujuPrestasi
#MadrasahHebatBermartabat

Komentar
Posting Komentar