Postingan

SE MENAG NO. 15 TAHUN 2021: PROTOKOL KESEHATAN PENYELENGGARAAN SALAT IDUL ADHA 1442 H/2021 M DAN PELAKSANAAN QURBAN DI MASA PANDEMI COVID-19

Gambar
  Kementerian Agama menerbitkan edaran tentang penerapan protokol kesehatan dalam penyelenggaraan Salat Iduladha 1442 H/2021 M dan pelaksanaan qurban di masa pandemi Covid-19. Hal ini tertuang dalam Surat Edaran Menteri Agama, SE. 15 Tahun 2021. Edaran ini sebagai panduan dalam upaya pencegahan, pengendalian, dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19 pada semua zona risiko penyebaran Covid- 19.   Berikut ketentuan edaran SE. 15 tahun 2021 tentang Penerapan Protokol Kesehatan dalam Penyelenggaraan Shalat Hari Raya Iduladha dan Pelaksanaan Qurban Tahun 1442 H/2021 M:   1.       Malam Takbiran menyambut Hari Raya Idul adha dilaksanakan secara terbatas, paling banyak 10% dari kapasitas masjid/musala, dengan memperhatikan standar protokol kesehatan Covid-19 secara ketat, seperti menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak, dan menghindari kerumunan. 2.       Salat Hari Raya Iduladha 10 Zulhijjah 1442 H/2021 ...

UCAPAN APRESIASI DAN TERIMA KASIH KEPADA PARA ORANG TUA WALI MURID MTSN 2 KUDUS

Gambar
  Segenap Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTsN 2 Kudus turut mengapresiasi dan memberikan ucapan terima kasih kepada seluruh Orang Tua Wali Murid MTsN 2 Kudus dalam pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar secara Daring selama Masa Pandemi Covid-19. Semoga Allah membalas segala amal kebaikan kita semua dengan ganjaran yang baik. Amin. Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag : +62 812-2868-903 📞 Nurul Qomariyah, S.Ag : +62 821-3898-5592 Layanan Informasi Covid-19: 📞 Drs. H. Moh. Makhsun : +62 855-2466-1760 #kemenag_ri #pendidikanislam #pendis #pendiskemenag #pendidikanmadrasah #kanwiljateng @kemenag_ri @pendidikanislam @pendis @pendiskemenag @pendidikanmadrasah @kanwiljateng @mtsnduakudus #Madsaridaku #BerbudiMenujuPrestasi #MadrasahHebatBermartabat

PENGUMUMAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) MTs NEGERI 2 KUDUS TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Gambar
Pengumuman calon peserta didik yang diterima tanggal 21 Juni 2021 pada website http://ppdb.mtsn2kudus.sch.id jam 14.00 WIB Layanan Informasi Masyarakat: Kasan, S.Ag : +62 812-2868-903 Nurul Qomariyah, S.Ag : +62 821-3898-5592 Layanan Informasi Covid-19: Drs. H. Moh. Makhsun : +62 855-2466-1760 #kemenag_ri #pendidikanislam #pendis #pendiskemenag #pendidikanmadrasah #kanwiljateng @kemenag_ri @pendidikanislam @pendis @pendiskemenag @pendidikanmadrasah @kanwiljateng @mtsnduakudus #Madsaridaku #BerbudiMenujuPrestasi #MadrasahHebatBermartabat

PELEPASAN VIRTUAL PESERTA DIDIK KELAS IX MTSN 2 KUDUS

Gambar
MTsN 2 Kudus menyelenggarakan Pelepasan Peserta Didik Kelas IX secara virtual pada Jum’at, 18 Juni 2021. Acara ini diikuti oleh Bapak/Ibu Guru dan Tenaga Kependidikan, peserta didik, dan Wali peserta didik kelas IX secara online menggunakan Virtual Live Streaming Youtube.   Meskipun diselenggarakan secara virtual, namun acara ini tidak kehilangan esensi-nya. Suasana sangat mengharukan pada saat sesi pamitan kelas IX yang diwakili oleh Siti Zahro.   Penyerahan penghargaan kepada 3 peserta didik kelas IX berprestasi Tahun Pelajaran 2020/2021; (1) Suci Rahma Hidayah; (2) Isnaina Mutiara Fatimah; (3) Ihdina Shofa Ramadhani.   Dalam sambutan Kepala Madrasah, bapak Drs H. Khamdi menyampaikan, pesan: “Khusus peserta didik kelas IX, saya ucapkan selamat atas kelulusannya. Namun, ini bukanlah akhir dari proses belajar kalian. Kalian harus tetap semangat belajar di manapun dan kapanpun." Satukan tekad mewujudkan generasi emas melalui virtual graduation adalah tema kegia...

PERPANJANGAN WAKTU PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) MTs NEGERI 2 KUDUS TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Gambar
  A.    Latar belakang Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) MTs Negeri 2 Kudus dilaksanakan untuk menjaring   calon peserta didik lulusan SD/MI/Sederajat yang ingin mengembangkan kompetensi diri baik akademik maupun non akademik melalui Lembaga Pendidikan Islam yang mengedepankan Iman dan Taqwa (IMTAQ) serta Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) secara seimbang selaras dengan motto madrasah “Berbudi Menuju Prestasi”. B.    Tujuan 1.     Memberikan informasi PPDB TahunPelajaran 2021/2022 2.     Menjaring calon peserta didik Tahun Pelajaran 2021/2022 C.    Kapasitas Peserta Didik Baru Jumlah 268 dengan rincian: 1.     Kelas Unggulan Sains             : 34   Siswa 2.     Kelas Unggulan Tahfidz           : 34   Siswa 3.     Kelas Reguler   ...