PENDAFTARAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU MADRASAH (PPDBM) MTSN 2 KUDUS SEBENTAR LAGI DIBUKA!
Pendaftaran
Penerimaan Peserta Didik Baru Madrasah (PPDBM) MTsN 2 Kudus Tahun Pelajaran 2024/2025
sebentar lagi dibuka pada 1 April 2024. Tahun ini, PPDBM akan menggunakan Jalur
Prestasi dan Jalur Seleksi dengan beberapa ketentuan sebagai berikut:
Jalur
Prestasi:
1.
Diperuntukkan
bagi pendaftar yang memiliki peringkat 1/2/3 kelas VI Semester Gasal (minimal 2
paralel kelas)
2.
Dan atau bagi
para pemenang Juara 1/2/3 KSM/OSN/POPDA/PORSENI Tingkat Kabupaten
Jalur
Seleksi:
Diperuntukkan
bagi peserta didik lulusan SD/MI Sederajat.
Persyaratan
PPDBM:
1.
Siswa
lulusan SD/MI/sederajat.
2.
Beragama
Islam.
3.
Fotokopi
raport dilegalisir.
A.
Kelas
IV semester 1 dan 2
B.
Kelas
V semester 1 dan 2
C.
Kelas
VI semester 1
4.
Fotokopi
Akta Kelahiran 3 lembar.
5.
Fotokopi
Kartu Keluarga 3 lembar
6.
Fotokopi/cetak
NISN valid 3 lembar.
7.
Pas foto
berwarna 3x4 cm background merah 2 lembar.
8.
Piagam
kejuaraan perseorangan minimal tingkat Kabupaten (jika memiliki).
9.
Cetak
bukti pendaftaran dari email saat pendaftaran online 1 lembar.
10. Berkas dikirim maksimal tanggal 11 Mei 2024 dengan tujuan:
KEPADA PANITIA PPDB MTS NEGERI 2 KUDUS
Jalan Mejobo No. 1327 A Jepang Mejobo Kudus 59381
Telp. (0291) 431580
Layanan Informasi Masyarakat:
📞
Kasan, S.Ag :
+62 882-2893-5441
📞
Nurul Qomariyah, S.Ag :
+62 821-3898-5592
Layanan Informasi Covid-19:
📞 Drs. H. Moh.
Makhsun : +62
855-2466-1760
#BerbudiMenujuPrestasi
#kanwiljateng
#kemenag.jateng
#kemenag_ri
#kemenagjateng
#kemenagjatengmajeng
#MadrasahHebatBermartabat
#Madsaridaku
#pendidikanislam
#pendidikanmadrasah
#pendis
#pendiskemenag
@kanwiljateng
@kemenag.jateng
@kemenag_ri
@mtsnduakudus
@pendidikan_madrasah
@pendidikanislam
@pendidikanmadrasah
@pendis
@pendiskemenag

Komentar
Posting Komentar