SELAMAT HARI AMAL BHAKTI KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA YANG KE-78



 

Kudus - Tanggal 3 Januari 2024, seluruh jajaran Kementerian Agama RI memperingati Hari Amal Bhakti Kementerian Agama Republik Indonesia yang ke-78. Tema pada tahun ini adalah "Indonesia Hebat Bersama Umat".

 

Melalui tema tersebut, Kemenag ingin menjaga keberagaman dan kerukunan umat beragama di Indonesia, serta meningkatkan kualitas kehidupan beragama, mewujudkan masyarakat Indonesia yang religius dan bermartabat.

 

MTsN 2 Kudus mengucapkan terima kasih kepada seluruh ASN dan GTK atas dedikasi dan pengabdiannya dalam membangun negeri ini. Semoga Kemenag terus menjadi garda terdepan dalam menjaga kebhinekaan dan kemajuan bangsa Indonesia.

 

Bersama kita wujudkan Indonesia yang hebat bersama umat!

 

Layanan Informasi Masyarakat:

📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 882-2893-5441

📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592

 

Layanan Informasi Covid-19:

📞 Drs. H. Moh. Makhsun                    : +62 855-2466-1760

 

#BerbudiMenujuPrestasi

#kanwiljateng

#kemenag.jateng

#kemenag_ri

#kemenagjateng

#kemenagjatengmajeng

#MadrasahHebatBermartabat

#Madsaridaku

#pendidikanislam

#pendidikanmadrasah

#pendis

#pendiskemenag

@kanwiljateng

@kemenag.jateng

@kemenag_ri

@mtsnduakudus

@pendidikan_madrasah

@pendidikanislam

@pendidikanmadrasah

@pendis

@pendiskemenag

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PESERTA DIDIK MTSN 2 KUDUS RAIH EMAS PADA OLIMPIADE SAINS TERINTEGRASI KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS

MTSN 2 KUDUS KEMBALI MERAIH PRESTASI DALAM LOMBA KNOWLEDGE NATIONAL COMPETITION

SELAMAT DAN SUKSES UBK MTS NEGERI 2 KUDUS TAHUN 2020