PENILAIAN KINERJA KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 KUDUS TAHUN 2023, UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN MADRASAH



Kudus – MTsN 2 Kudus pada Rabu (29/11/2023) telah melaksanakan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) Tahun 2023. Pelaksanaan PKKM di MTsN 2 Kudus telah dinilai oleh Pengawas Madrasah, yaitu Hj. Tri Wahyuni, S.Pd., M.Pd. dan H. Ahmad Ni’am, S.Ag., M.Pd.I.

 

Pada tahun 2023, terdapat beberapa sub bidang yang menjadi perhatian dalam penilaian PKKM, yaitu: Usaha Pengembangan Madrasah, Pelaksanaan Tugas Manajerial, Pengembangan Kewirausahaan, Pengembangan Sumber Daya Manusia, Pengembangan Kesiswaan, Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran, Pengembangan Sarana dan Prasarana, Pengembangan Budaya dan Lingkungan Madrasah, dan Pengembangan Kerja Sama Madrasah.

 

Hasil dari PKKM ini kemudian digunakan sebagai bahan evaluasi dan pembinaan kepala madrasah untuk meningkatkan kualitas pendidikan madrasah. Melalui PKKM ini, MTsN 2 Kudus memastikan bahwa kepala madrasah, yaitu H. Masrum, M.Pd memiliki kompetensi yang memadai untuk memimpin madrasah. Diharapkan melalui PKKM ini, dapat mendorong kepala madrasah untuk terus meningkatkan kinerjanya dalam memajukan pendidikan madrasah menjadikan MTsN 2 Kudus sebagai madrasah yang unggul.

 

Layanan Informasi Masyarakat:

📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 882-2893-5441

📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592

 

Layanan Informasi Covid-19:

📞 Drs. H. Moh. Makhsun                    : +62 855-2466-1760

 

#BerbudiMenujuPrestasi

#kanwiljateng

#kemenag.jateng

#kemenag_ri

#kemenagjateng

#kemenagjatengmajeng

#MadrasahHebatBermartabat

#Madsaridaku

#pendidikanislam

#pendidikanmadrasah

#pendis

#pendiskemenag

@kanwiljateng

@kemenag.jateng

@kemenag_ri

@mtsnduakudus

@pendidikan_madrasah

@pendidikanislam

@pendidikanmadrasah

@pendis

@pendiskemenag
 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PESERTA DIDIK MTSN 2 KUDUS RAIH EMAS PADA OLIMPIADE SAINS TERINTEGRASI KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS

MTSN 2 KUDUS KEMBALI MERAIH PRESTASI DALAM LOMBA KNOWLEDGE NATIONAL COMPETITION

SELAMAT DAN SUKSES UBK MTS NEGERI 2 KUDUS TAHUN 2020