PELEPASAN MAHASISWA MAGANG DARI IAIN KUDUS DI MTSN 2 KUDUS


 


Kudus – tanggal 23 Maret 2022 kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi  melepas sejumlah lima orang mahasiswi IAIN Kudus yang telah menyelesaikan pendidikan magangnya di MTsN 2 Kudus.

 

Sebanyak lima mahasiswa tersebut dahulu membantu beberapa kegiatan pembelajaran di MTsN 2 Kudus. Diharapkan, setelah menyelesaikan pendidikan magang di MTsN 2 Kudus, mahasiswa bukan hanya mendapat teori, namun juga praktik yang berhubungan langsung dengan masyarakat. Sehingga setelah lulus kuliah, mahasiswa memiliki kemampuan dan kecakapan yang mampu melengkapi ilmu di lingkungan masyarakat.

 

Mahasiswa IAIN Kudus pun merasa memiliki banyak hal yang bisa dipetik dari magang di MTsN 2 Kudus. Mereka mengungkapkan bahwa magang merupakan sarana bagi mahasiswa melatih kemampuan komunikasi.  Manajemen kemampuan komunikasi merupakan hal penting. Sebab, kerja sama dalam lingkung kerja membutuhkan komunikasi. Salah satu poin penting lainnya dalam kegiatan magang ialah memperluas relasi mahasiswa.

 

Layanan Informasi Masyarakat:

📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 812-2868-903

📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592

 

Layanan Informasi Covid-19:

📞 Drs. H. Moh. Makhsun                    : +62 855-2466-1760

 

#BerbudiMenujuPrestasi

#kanwiljateng

#kemenag.jateng

#kemenag_ri

#kemenagjateng

#MadrasahHebatBermartabat

#Madsaridaku

#pendidikanislam

#pendidikanmadrasah

#pendis

#pendiskemenag

@kanwiljateng

@kemenag.jateng

@kemenag_ri

@mtsnduakudus

@pendidikanislam

@pendidikanmadrasah

@pendis

@pendiskemenag

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PESERTA DIDIK MTSN 2 KUDUS RAIH EMAS PADA OLIMPIADE SAINS TERINTEGRASI KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS

MTSN 2 KUDUS KEMBALI MERAIH PRESTASI DALAM LOMBA KNOWLEDGE NATIONAL COMPETITION

SELAMAT DAN SUKSES UBK MTS NEGERI 2 KUDUS TAHUN 2020