MTSN 2 KUDUS RAIH 1000 MEDALI PADA DESEMBER 2021


 


Kudus – Semangat yang luar biasa dari seluruh peserta didik MTsN 2 Kudus hingga berhasil memperoleh 1000 medali pada beberapa kompetisi mapel yang diikuti secara online tingkat nasional. Salah satu kejuaraan diraih dalam Ajang Indonesian Applied Science Competition (IASC) 2021 yang diselenggarakan pada tanggal 18-19 Desember 2021 lalu. Pada kompetisi tersebut, diperoleh kejuaraan antara lain:

 

Bidang Studi Matematika:

Tasya Amellia Rahmadani Meraih Emas

Faiq Azhar Tsaqif Meraih Perunggu

 

Bidang Studi IPA:

Durrotun Nafisah Meraih Emas

Faza Ilya Muzdalifa Meraih Perak

Tasya Amellia Rahmadani Meraih Perunggu

 

Bidang Studi IPS:

Rika Wulandari Meraih Perunggu

 

Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi menyampaikan selamat atas raihan prestasi para peserta didik tersebut. “Prestasi ini semoga bisa menular kepada siswa lainnya. Harapannya, prestasi tahun depan semakin meningkat,” katanya.

 

Layanan Informasi Masyarakat:

📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 812-2868-903

📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592

 

Layanan Informasi Covid-19:

📞 Drs. H. Moh. Makhsun                    : +62 855-2466-1760

 

#kemenag_ri

#pendidikanislam

#pendis

#pendiskemenag

#pendidikanmadrasah

#kanwiljateng

@kemenag_ri

@pendidikanislam

@pendis

@pendiskemenag

@pendidikanmadrasah

@kanwiljateng

@mtsnduakudus

#Madsaridaku

#BerbudiMenujuPrestasi

#MadrasahHebatBermartabat

#kemenagjateng

#kanwiljateng

@kemenag.jateng

@kanwiljateng

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PESERTA DIDIK MTSN 2 KUDUS RAIH EMAS PADA OLIMPIADE SAINS TERINTEGRASI KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS

MTSN 2 KUDUS KEMBALI MERAIH PRESTASI DALAM LOMBA KNOWLEDGE NATIONAL COMPETITION

SELAMAT DAN SUKSES UBK MTS NEGERI 2 KUDUS TAHUN 2020