Postingan

MTSN 2 KUDUS RAIH EMAS PADA LOMBA OLYMPIC SMART COMPETITION 2022

Gambar
  Kudus - Olympic Smart Competition merupakan sebuah kompetisi tahunan untuk SMP/MTs sederajat tingkat Nasional. Pada tanggal 2 Januari 2022 siswa MTsN 2 Kudus melaksanakan lomba Olympic Smart Competition mata pelajaran Bahasa Indonesia secara daring. Juara dan peraih medali emas diraih oleh Kanaya Tabita dari MTsN 2 Kudus. Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi memberikan apresiasi terhadap prestasi yang diperoleh oleh siswanya. “Alhamdulillah, prestasi membanggakan tentu tidak muncul begitu saja, namun semua itu lahir dari pembinaan yang intensif oleh guru super, terima kasih atas dedikasinya," ucapnya. Sementara itu, guru pembimbing lomba mengatakan keberhasilan siswanya diraih dari hasil kerja keras, motivasi, serta dukungan semua pihak."Alhamdulillah kita berhasil memborong medali di ajang ini, itu mengokohkan MTsN 2 Kudus sebagai madrasah yang hebat bermartabat serta berbudi menuju prestasi," ujarnya.   Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag   ...

MTSN 2 KUDUS SABET MEDALI PADA OLYMPIC SMART COMPETITION 2022

Gambar
  Kudus - MTsN 2 Kudus sabet medali pada Olympic Smart Competition 2022 pada tanggal 2 Januari 2022. Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi memberikan apresiasi terhadap prestasi yang diperoleh oleh siswanya. “Alhamdulillah, prestasi membanggakan tentu tidak muncul begitu saja, namun semua itu lahir dari pembinaan yang intensif oleh guru super, terima kasih atas dedikasinya," ucapnya.   Sementara itu, guru pembimbing lomba mengatakan keberhasilan siswanya diraih dari hasil kerja keras, motivasi, serta dukungan semua pihak."Alhamdulillah kita berhasil memborong medali di ajang ini, itu mengokohkan MTsN 2 Kudus sebagai madrasah yang hebat bermartabat serta berbudi menuju prestasi," ujarnya.   Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 812-2868-903 ...

MTSN 2 KUDUS RAIH MEDALI DI AJANG GALAKSI NATIONAL COMPETITION 2.0

Gambar
Kudus - MTsN 2 Kudus mendapat medali pada Ajang Galaksi National Competition 2.0 yang diselenggarakan oleh Galaksi Education pada 2 Januari 2022 lalu. Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi, menuturkan "Selamat kepada para juara, semoga yang telah diraih dapat ditingkatkan ke depan dan MTsN 2 Kudus terus berprestasi baik di tingkat nasional maupun internasional," ujar Beliau. "Waktu lomba alhamdulillah keluar semua hafalan-hafalan kami, jadi bisa ngatur strategi juga buat menjawab nggak boleh asal jawab karena ada pengurangan poin juga," ungkap Istna Aulia Dewi.   Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 812-2868-903 📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592 ...

HEBAT! 11 PELAJAR MTSN 2 KUDUS JUARA OLIMPIADE BIOLOGI NASIONAL

Gambar
Kudus - Nama MTsN 2 Kudus kembali harum di kancah nasional. Sebanyak 11 siswa MTsN 2 Kudus mengikuti Olimpiade Biologi Nasional dan berhasil membawa emas dan perunggu dari kompetisi tersebut pada tanggal 28 Desember 2021 yang diselenggarakan oleh Smart Olympic. Atas prestasi yang berhasil ditoreh para peserta didik, Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi merasa bangga serta haru. "Saya senang peserta didik MTsN 2 Kudus berhasil mendapat juara nasional. Ini bukan pertama kalinya," ucap Beliau.   Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 812-2868-903 📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592   Layanan Informasi Covid-19: 📞 Drs. H. Moh. Makhsun   ...

MTSN 2 KUDUS JUARA MAKABIOMI 2021

Gambar
Kudus - MTsN 2 Kudus menorehkan emas dengan memenangkan Makabiomi Competition yang diselenggarakan oleh Junior Competition pada tanggal 26 Desember 2021 lalu. ”Saya senang bisa menjuarai ajang ini, meski demikian saya sebenarnya masih perlu belajar lebih giat lagi,” ucap Keysa Akmal Nurul Aufiani, peraih medali emas bidang mata pelajaran PAI.   Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi, menuturkan “Setiap anak mempunyai potensi masing masing, jika potensi itu diasah pasti akan semakin tajam, sebaliknya anak yang mempunyai potensi sebaik apa pun jika dibiarkan maka akan menjadi tumpul. Alhamdulillah siswa dan guru MTsN 2 Kudus sudah mulai menunjukkan hasil yang luar biasa, semoga potensi siswa siswi kita bisa menjadi tajam,” pungkasnya.   Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag                                  ...

TERBAIK, 15 SISWA MTSN 2 KUDUS SABET MEDALI DI AJANG MASTER SAINS COMPETITION 2021

Gambar
Kudus - 15 siswa MTsN 2 Kudus berhasil mengharumkan nama madrasah di kancah nasional. Mereka berhasil menyabet juara dalam Ajang Master Sains Competition 2021. Keluarga besar MTsN 2 Kudus mengucapkan selamat atas prestasi yang telah diraih para siswa. Prestasi ini diharapkan dapat memantik semangat siswa lainnya dalam mengharumkan nama madrasah. “Menang kalah dalam kompetisi sudah biasa, yang penting pembelajarannya. Jadi buat yang mau ikut lomba jangan takut dan tetap semangat saja, ya!”.   Layanan Informasi Masyarakat: 📞 Kasan, S.Ag                                     : +62 812-2868-903 📞 Nurul Qomariyah, S.Ag                   : +62 821-3898-5592   Layanan Informasi Covid-19: 📞 Drs. H. Moh. Makhsun   ...

MTSN 2 KUDUS RAIH 75 JUARA DALAM LOMBA OLIMPIADE PELAJAR INDONESIA 2021

Gambar
  Kudus - Sebanyak 75 siswa MTsN 2 Kudus sukses menorehkan kejuaraan di tahun 2021 dalam ajang lomba Olimpiade Pelajar Indonesia yang diselenggarakan pada 26 Desember 2021 lalu.   Tasya Amellia Rahmadani, salah satu peraih medali emas dalam bidang mata pelajaran Bahasa Indonesia menuturkan, dirinya tidak percaya kalau bakal mendapatkan juara apalagi medali emas. Tasya Amellia Rahmadani hanya mengandalkan kemampuan diri sendiri. “Alhamdulillah ilmu yang diberikan oleh Bapak ibu guru, bisa saya gunakan untuk mengikuti lomba tingkat nasional tersebut”, imbuh dia.   Kepala MTsN 2 Kudus, Drs. H. Khamdi, menuturkan “Setiap anak mempunyai potensi masing masing, jika potensi itu diasah pasti akan semakin tajam, sebaliknya anak yang mempunyai potensi sebaik apa pun jika dibiarkan maka akan menjadi tumpul. Alhamdulillah siswa dan guru MTsN 2 Kudus sudah mulai menunjukkan hasil yang luar biasa, semoga potensi siswa siswi kita bisa menjadi tajam,” pungkasnya.   Lay...